Month: November 2016

  • Tugas Besar Literasi TIK

    Tugas besar literasi TIK merupakan integrasi tugas besar dengan matakuliah lain. Implementasi tugas besar Literasi TIK saat ini  terintegrasi dengan matakuliah Pengantar Manajemen Bisnis. Mahasiswa diminta membuat makalah. Makalah berisi: ide inovasi, sumber kutipan Bentuk dan Batas Pengumpulan: – Kumpulkan laporan dan slide presentasi. – Softcopy Laporan dicopykan ke google drive dengan nama difile “kelompok…

  • Tugas Blog Students Telkom University

    Tugas ke-6 Matakuliah Literasi TIK Mahasiswa diminta untuk membuat posting blog masing-masing mahasiswa pada https://students.telkomuniversity.ac.id/  http://student.telkomuniversity.ac.id/ketentuan posting sebagai berikut: Buat minimal 4 posting/judul Topik posting dapat memilih dari topik berikut ini: Plagiarisme: Judul dapat dikerucutkan menjadi “kasus dan dampak plagiarisme”, “Pelajaran Berharga Saya tentang Plagiarisme”, “Plagiarisme Ngga Kece: Tips menghindari plagiarisme”, “Pengalaman tentang Plagiarisme”, dan…

  • Literasi TIK: Jadwal Tugas ke-6 dan Tugas Besar

  • Flowchart Ekuivalen dengan Activity Diagram

    Activity Diagram adalah ekuivalen dari Diagram UML atas flowchart atau Data Flow Diagram. Symbol yang digunakan pada flowchart memiliki padanan pada Activity Diagram [1], dan notasi activity diagram lebih adalah penyederhanaan flowchart [2, page 53]. Perbedaannya, pada activity diagram mampu menampilkan proses yang bersamaan, simbol swinlane digunakan untuk menunjukkan obyek yang melakukan pekerjaan pada waktu…

  • Padanan Diagram Analisis Terstruktur Dibandingkan UML

    Daftar diagram yang digunakan pada analisis terstruktur dan pasangannya dengan Unified Modelling Language (UML) [1, page 6-7]. Diagram Analisis Terstruktur UML Data Flow Diagram Tidak ada pasangan yang tepat karena Object Oriented (OO) memandang sistem sebagai obyek yang saling memberikan pesan, sedangkan DFD memandang proses yang memberikan data. Namun, Diagram UML yang serupa dengan DFD…